Selasa, 01 Januari 2013

Blog ini sudah lama ku tinggalkan, itu gara2 terlalu sibuk di face book, tetapi setelah sekian lama aku berkiprah di komunitas yg ringan dan lucu, aku pingin lagi kembali di Blog, semoga teman2 yg selama ini suka mampir di Blogku kini aku tampil kembali mudah2an bisa menjadi media bagi diriku sendiri atau bagi orang lain yang minat dng tulisan2ku. Semoga bermanfaat.

1 komentar:

Pursito mengatakan...

jakarta baru saja merayakan HUT ke 486, seharusnya sudah cukup mapan, tetapi kenyataannya masih rawan seperti perawan, sensitive terhadap berbagai gejolak. Tahun tahun pertama Gubernur Jokowi merayakan HUT DKI, ada suatu perubahan mendasar, dimana Jokowi mengulangi cara Pendahulunya yakni Ali Sadikit, dimana waktu itu setiap HUT DKI selalu ada malam muda-mudi, dimana dirayakan di jalan Thamrin sampai larut malam, tujuannya antara lain ingin menyenangkan rakyat kecil, karena banyak keluhan bahwa untuk masuk arena Jakarta fair harus merogoh kocek lebih dalam, jadi tidak bisa dinikmati oleh kalangan rendah. Nuansanya lebih ke busines, jadi semua harga yang dipasang lebih bermotive bisnis.
Terlepas ada maksud lain, pemikiran Jokowi untuk memberi hiburan bagi rakyat kecil perlu di apresiasi, karena dengan itu masyarakat betawi bisa merasakan dibetawikan oleh Gubernurnya. Semoga ini bisa menjadi awal yang baik.